Seleksi Mandiri Program Sarjana (S1) Berdasarkan Nilai Hasil UTBK

  1. Persyaratan Seleksi
    Lulusan SMA/MA/SMK/MAK/Sederajat atau lulusan Paket C yang mengikuti UTBK tahun 2020.
  2. Biaya Pendaftaran sebesar Rp. 200.000,00 (dua ratus ribu rupiah).
  3. Peserta boleh memilih 2 (dua) prodi.
  4. Peserta yang memilih prodi S1 Pendidikan Seni Rupa, S1 Pendidikan Seni Tari dan Musik, S1 Desain Komunikasi Visual, S1 Pendidikan Jasmani dan Kesehatan, S1 Ilmu Keolahragaan, dan S1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga harus mengunggah portofolio sesuai dengan prodi yang dipilihnya.
  5. Pilihan prodi yang tidak mempersyaratkan mengunggah portofolio dapat dipilih oleh semua peserta.
  6. Persyaratan prodi sebagaimana tercantum pada tabel berikut:
    No. Fakultas/Program Studi Dokumen Prestasi/ Portofolio Kelompok UTBK/TMBK
    FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN (FIP)
    1 S1 Bimbingan dan Konseling tidak ada SOSHUM
    2 S1 Teknologi Pendidikan tidak ada SOSHUM
    3 S1 Administrasi Pendidikan tidak ada SOSHUM
    4 S1 Pendidikan Luar Sekolah tidak ada SOSHUM
    5 S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar tidak ada SOSHUM
    6 S1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini tidak ada SOSHUM
    7 S1 Pendidikan Luar Biasa tidak ada SOSHUM
    FAKULTAS SASTRA (FS)
    9 S1 Pend. Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah tidak ada SOSHUM
    10 S1 Bahasa dan Sastra Indonesia tidak ada SOSHUM
    11 S1 Ilmu Perpustakaan tidak ada SOSHUM
    12 S1 Pendidikan Bahasa Inggris tidak ada SOSHUM
    13 S1 Bahasa dan Sastra Inggris tidak ada SOSHUM
    14 S1 Pendidikan Bahasa Arab tidak ada SOSHUM
    15 S1 Pendidikan Bahasa Jerman tidak ada SOSHUM
    16 S1 Pendidikan Bahasa Mandarin tidak ada SOSHUM
    17 S1 Pendidikan Seni Rupa ada SOSHUM
    18 S1 Pendidikan Seni Tari dan Musik ada SOSHUM
    19 S1 Desain Komunikasi Visual ada SOSHUM
    FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENDIDIKAN ALAM (FMIPA)
    20 S1 Pendidikan Matematika tidak ada SAINTEK
    21 S1 Matematika tidak ada SAINTEK
    22 S1 Pendidikan Fisika tidak ada SAINTEK
    23 S1 Fisika tidak ada SAINTEK
    24 S1 Pendidikan Kimia tidak ada SAINTEK
    25 S1 Kimia tidak ada SAINTEK
    26 S1 Pendidikan Biologi tidak ada SAINTEK
    27 S1 Biologi tidak ada SAINTEK
    28 S1 Bioteknologi tidak ada SAINTEK
    29 S1 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam tidak ada SAINTEK
    FAKULTAS EKONOMI (FE)
    30 S1 Pendidikan Tata Niaga tidak ada SOSHUM
    31 S1 Pendidikan Administrasi Perkantoran tidak ada SOSHUM
    32 S1 Manajemen tidak ada SOSHUM
    33 S1 Pendidikan Akuntansi tidak ada SOSHUM
    34 S1 Akuntansi tidak ada SOSHUM
    35 S1 Pendidikan Ekonomi tidak ada SOSHUM
    36 S1 Ekonomi Pembangunan tidak ada SOSHUM
    FAKULTAS TEKNIK (FT)
    37 S1 Pendidikan Teknik Mesin tidak ada SAINTEK
    38 S1 Pendidikan Teknik Otomotif tidak ada SAINTEK
    39 S1 Teknik Mesin tidak ada SAINTEK
    40 S1 Teknik Industri tidak ada SAINTEK
    41 S1 Pendidikan Teknik Bangunan tidak ada SAINTEK
    42 S1 Teknik Sipil tidak ada SAINTEK
    43 S1 Pendidikan Teknik Informatika tidak ada SAINTEK
    44 S1 Pendidikan Teknik Elektro tidak ada SAINTEK
    45 S1 Teknik Elektro tidak ada SAINTEK
    46 S1 Teknik Informatika tidak ada SAINTEK
    47 S1 Pendidikan Tata Boga tidak ada SOSHUM
    48 S1 Pendidikan Tata Busana tidak ada SOSHUM
    FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN (FIK)
    49 S1 Pendidikan Jasmani dan Kesehatan ada SOSHUM
    50 S1 Ilmu Keolahragaan ada SAINTEK
    51 S1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga ada SOSHUM
    52 S1 Ilmu Kesehatan Masyarakat tidak ada SAINTEK
    FAKULTAS ILMU SOSIAL (FIS)
    53 S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan tidak ada SOSHUM
    54 S1 Pendidikan Geografi tidak ada SOSHUM
    55 S1 Geografi tidak ada SOSHUM
    56 S1 Pendidikan Sejarah tidak ada SOSHUM
    57 S1 Ilmu Sejarah tidak ada SOSHUM
    58 S1 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial tidak ada SOSHUM
    59 S1 Pendidikan Sosiologi tidak ada SOSHUM
    FAKULTAS PENDIDIKAN PSIKOLOGI (FPPsi)
    60 S1 Psikologi tidak ada SOSHUM

Sumber: Peraturan Rektor Universitas Negeri Malang Nomor 5 Tahun 2020